I. Carilah pasangan yang tepat tepat !
1. Hasil pembuahan (fertilisasi)
2. pembebasan sel telur dari ovarium.
3. Tempat pematangan spermatozoa.
4. Sterilisasi pada kelamin wanita.
5. Cairan yang dikeluarkan sebelum penis
mengeluarkan sperma dan semen.
6. Saluran sperma.
7. Tempat berkembangnya embrio.
8. Proses pembentukan sel kelamin betina.
9. Bakteri penyebab penyakit sifilis.
10. Hormon yang
merangsang aktivitas
kelenjar kelamin.
|
|
|
II.
Isilah titik-titik dibawah ini dengan singkat dan benar !
1. Sperma dan urine disalurkan melalui ………………
2. Masa
embrio manusia dalam rahim ……………….
3.
leher rahim disebut ……………………………….
4.
Tempat proses spermatogenesisi …………………
5.
Alat kopulasi wanita adalah ……………………..
6.
Sterilisasi pada kelamin pria disebut ……………..
7.
Penyakit kelamin yang disebabkan oleh virus HIV adalah ……………
8.
Kehamilan terjadi karena ……………………………………………
9.
Penyakit Herpes simplex disebabkan oleh ……………………………..
10. Lamanya
masa subur wanita adalah ……………………………………
Tidak ada komentar:
Posting Komentar